Sup krim labu kuning... hmm sedap sekali rasanya, apalagi jika dikonsumsi pada saat udara dingin, maknyooss.. Silahkan dicoba resep sup krim labu kuning yang diambil dari detikfood ini , ya!
Sediakan bahan-yang mesti dipersiapkan:
1 sdm mentega
500 g labu kuning, potong-potong
30 g bawang bombay, cincang
300 ml susu segar
200 ml kaldu ayam/daging
½ sdt pala bubuk
½ sdt merica bubuk
1 sdt garam
100 g wortel, potong-potong
2 lembar daging asap, potong-potong, tumis
1 sdm krim segar
Cara membuatnya:
Sup krim labu kuning ini porsiya untuk 4 orang. http://food.detik.com/read/2010/08/24/111109/1426501/368/resep-sup-sup-krim-labu-kuning.
Sediakan bahan-yang mesti dipersiapkan:
1 sdm mentega
500 g labu kuning, potong-potong
30 g bawang bombay, cincang
300 ml susu segar
200 ml kaldu ayam/daging
½ sdt pala bubuk
½ sdt merica bubuk
1 sdt garam
100 g wortel, potong-potong
2 lembar daging asap, potong-potong, tumis
1 sdm krim segar
Cara membuatnya:
- Pertama-tama, tumis bawang bombay sampai layu. Kemudian angkat.
- Simpanlah kedalam panci, lalu tambahkan labu, kaldu dan susu dan bumbu.
- Masak dengan api kecil sampai labu lunak. Angkat.
- Tuang ke dalam mangkuk blender. Proses hingga halus.
- Tuang kembali ke dalam panci.
- Beri wortel dan daging asap. Didihkan hingga seluruhnya matang.
- Angkat, lalu sajikan hangat.
Sup krim labu kuning ini porsiya untuk 4 orang. http://food.detik.com/read/2010/08/24/111109/1426501/368/resep-sup-sup-krim-labu-kuning.